Minggu, 29 Januari 2012

Beberapa Sarana Gedung Ambruk

Jakarta, 30 Januari 2012

Memulai tahun baru 2012 Jakarta dilanda hujan lebat, saat liburan sekolah semester ganjil dimulai tepatnya tanggal 5 Januari 2012 diwilayah Jakarta mengalami cuaca ekstrim

Tepatnya di Jakata Barat terutama daerah Slipi dan sekitarnya diguyur hujan lebat disertai angin yang sangat kencang, mengakiumahbatkan banyak pohon-pohon pada tumbang, bahkan banyak rumah warga yang asbesnya pada terbang terbawa angin.

Tak luput juga beberapa gedung sekolah yang 2 tahun lalu direhab, mengalami ambruk plaponnnya karena terbuat dari gypsum, sementara gentengnya bergeser dan air masuk kedalam atap mengakibatkan penumpukan air pada plapon yang terbuat dari Gypsum, akhirnya ambruk.

 Kita berharap agar cuaca ektrim dapat segera berakhir, dan masyarakat dapat mewaspadai bahaya cuaca di Jakarta.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar